Sinar-X: Bentuk dari radiasi elektromagnetik

Sinar-X atau sinar rontgen adalah salah satu bentuk dari radiasi elektromagnetik dengan panjang gelombang berkisar antara 10 nanometer ke 100 pikometer (sama dengan frekuensi dalam rentang 30 petahertz - 30 exahertz) dan memiliki energi dalam rentang 100 eV - 100 Kev.

Sinar-X umumnya digunakan dalam diagnosis gambar medis dan Kristalografi sinar-X. Sinar-X adalah bentuk dari radiasi ion dan dapat berbahaya.

Sinar-X
Sinar-X paru-paru manusia
Sinar-X: Pemanfaatan, Lihat pula, Referensi
Sebuah foto sinar-X (radiograf) diambil oleh Röntgen.

Pemanfaatan

Radiologi diagnostik

Bagian dalam tubuh manusia dapat dideteksi menggunakan sinar-X. Kondisi ini dapat terjadi karena sinar-X merupakan salah satu jenis energi radian yang memancarkan energi dalam bentuk gelombang elektromagnetik. Sumber cahaya membawa gelombang elektromagnetik menembus ke tubuh manusia hingga kke pelat film untuk menghasilkan gambar berupa citra tubuh manusia yang disebut foto rontgen.[butuh rujukan]

Posisi

Dikenal beberapa posisi dalam foto radiologi kedokteran:

1. PA (Postero-Anterior) Sumber cahaya berada di belakang pasien, dan pelat film berada di bagian depan pasien. Posisi ini yang paling umum digunakan terutama untuk foto rontgen thorax (dada).

2. AP (Antero-Posterior) Sumber cahaya berada di depan pasien, dan pelat film berada di bagian belakang pasien. Biasanya digunakan pada pasien yang tidak mampu berdiri untuk mengambil posisi PA karena sakit yang dideritanya.

3. Lateral (Samping)

4. Lateral dekubitus

5. Oblik (miring)

Lihat pula

Referensi


Tags:

Sinar-X PemanfaatanSinar-X Lihat pulaSinar-X ReferensiSinar-XElektronvoltHertzKristalografi sinar-XNanometerPanjang gelombangPikometerRadiasi elektromagnetik

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Daftar negara menurut jumlah pendudukJustinus LhaksanaJoko WidodoTiongkokAlbert EinsteinBagas KaffaNurra DatauPurwokerto (kota)Surat Perintah Sebelas MaretAchmad SoebardjoRatu KalinyamatAgama HinduHotel MumbaiRusiaMasturbasiAksara SundaLiga Eropa UEFAPiala LibertadoresOlimpiade Musim Panas 2024HM SampoernaOlimpiadeSistem parlementerBidadari SurgamuNaturalisasiStatistikaWitan SulaemanSenam iramaThom HayePersikabo 1973Google TerjemahanRumah GadangPuisiLiga 2 (Indonesia)Republik Maluku SelatanHappy AsmaraKristen progresifArsenal F.C.Martha TilaarSistem presidensialDavid da SilvaRatu TishaBandung Lautan ApiIwan Setiawan (militer)Putri Kuswisnu WardaniGalang Rambu AnarkiV (penyanyi)ZodiakDaftar film Indonesia tahun 2023Nova AriantoIntervensiSoesalit DjojoadhiningratEra Demokrasi Liberal (1950–1959)Liga Utama InggrisHari AnzacMeterKesultanan DemakErick ThohirMonumen NasionalTim nasional sepak bola U-23 IrakBio OneExhumaTragedi Stadion Kanjuruhan 2022Tanda Nomor Kendaraan Bermotor IndonesiaSumatera UtaraDavina KaramoyKerajaan Kutai MartapuraKejuaraan U-23 AFCRizky RidhoWawasan NusantaraTim nasional sepak bola U-23 YordaniaSengketa Sipadan dan LigitanSindrom 49, XXXXXRed SparksOrde BaruTaylor SwiftBatikPiala Dunia FIFA🡆 More