Pemain Bola Voli Hendra Kurniawan: Pemain bola voli putra Indonesia

Hendra Kurniawan (lahir 27 Maret 2003) adalah atlet bola voli putra Indonesia.

Ia saat ini membela klub Jakarta LavAni Allo Bank di SEA V.League Putra 2023. Ia juga menjadi pemain tim nasional bola voli putra Indonesia sejak 2023.

Hendra Kurniawan
Informasi pribadi
Nama lengkapHendra Kurniawan
Nama panggilanHendra
KewarganegaraanPemain Bola Voli Hendra Kurniawan: Pemain bola voli putra Indonesia Indonesia
Lahir27 Maret 2003 (umur 21)
Rokan Hulu, Riau
Tinggi188 cm (6 ft 2 in)
Berat88 kg (194 pon)
Spike355 cm (11 ft 8 in)
Blok345 cm (11 ft 4 in)
Informasi klub
PosisiMiddle Blocker
Klub saat iniJakarta LavAni Allo Bank
Nomor4 (klub & tim nasional)
Karier
TahunTim
2022–23Indonesia Jakarta LavAni Allo Bank
2023Indonesia Jakarta Bhayangkara Presisi
2023–sekarangIndonesia Jakarta LavAni Allo Bank
Tim nasional
2023–sekarang Pemain Bola Voli Hendra Kurniawan: Pemain bola voli putra Indonesia Indonesia
Terakhir diperbarui: 28 Juli 2023 (2023-07-28)

Karier

Hendra adalah satu dari sekian banyak pemain yang lolos seleksi pemain saat klub LavAni baru dibentuk pada tahun 2020. Sebelum bergabung dengan LavAni, ia telah menjalani karier bola voli di tempat tinggalnya saat ia masih berusia 11 tahun. Pada musim pertama karier profesionalnya di Proliga, ia berhasil membantu LavAni meraih gelar juara pertama mereka di kompetisi tersebut. Ia juga masuk ke dalam skuat utama LavAni dan membantu klub ini berhasil promosi ke Livoli Divisi Utama 2023 pada kompetisi Livoli Divisi I 2022.

Pada tahun 2023, selain membantu LavAni meraih gelar kedua Proliga mereka secara beruntun, ia terpilih sebagai pemain dalam posisi middle blocker terbaik di kompetisi. Ia juga direkrut klub Jakarta Bhayangkara Presisi untuk mengikuti Kejuaraan Antarklub Bola Voli Putra Asia 2023 yang berlangsung di Bahrain.

Kariernya di tim nasional bola voli putra Indonesia dimulai pada ajang Pesta Olahraga Asia Tenggara 2023. Ia membantu tim ini meraih medali emas pada ajang tersebut.

Referensi

Tags:

Bola voliIndonesiaJakarta LavAni Allo BankTim nasional bola voli putra Indonesia

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Mahkamah Konstitusi Republik IndonesiaSalam Lintas AgamaDaftar kabupaten dan kota di Jawa TimurStatistikaSiklus airPartai Gerakan Indonesia RayaTwitterTim nasional sepak bola JepangNegaraNewJeansPutri Kuswisnu WardaniMagic 5RBTV (Yogyakarta)Orang MinangkabauSumatera BaratGunung berapiSC HeerenveenHidayah CintaSenam iramaCut Nyak MeutiaKim Jong-unPemilihan umum Presiden Indonesia 2024Bahasa ArabByeon Woo-seokKartiniÂIrfan BachdimKonferensi Asia–AfrikaSepak bolaIndonesiaKualifikasi Piala Asia U-23 AFC 2024Kejuaraan U-23 AFCLiga Utama InggrisKota TangerangWhatsAppDekrit Presiden Republik Indonesia 1959Jenis-jenis uangUmar bin KhattabRizky NazarDaftar bendera negara di duniaOksigenYouTubeBaratTottenham Hotspur F.C.Oposisi (politik)Kesultanan CirebonEmil AuderoTim nasional sepak bola U-20 IndonesiaTim nasional sepak bola IndonesiaKarbohidratMasturbasiPatriarkiPeristiwa RengasdengklokMuhammad Hasyim Asy'ariSaccharomyces cerevisiaePerundingan LinggarjatiKlasifikasi iklim KöppenBeby TsabinaKonflikNova AriantoKomunikasiManchester City F.C.Piala Dunia FIFA 2026IntervensiSumber daya alamProvinsi di IndonesiaMonumen NasionalLiga Champions AFCPertempuran Medan AreaPerang Dunia IIMahalini RaharjaFIFARusiaPersebaya SurabayaTim nasional sepak bola QatarSon Heung-minProklamasi Kemerdekaan IndonesiaNawawi al-BantaniKonflik Sampit🡆 More