Tak Bernegara: Seseorang yang tidak memiliki status kewarganegaraan dari negara manapun

Tak bernegara (Inggris: statelessness) adalah istilah hukum mengenai hilangnya kewarganegaraan, atau absennya hubungan pengakuan antara individu dan suatu negara.

Orang yang tak bernegara secara de jure terkadang merupakan orang yang "tidak dianggap sebagai seorang warga negara oleh suatu negara dibawah operasi hukumnya". Orang yang tak bernegara secara de facto adalah orang yang berada di luar negara dari kewarganegaraannya tidak jelas atau untuk alasan-alasan sah, tidak mendapatkan perlindungan dari negara tersebut. Orang yang tak bernegara secara de facto dapat mengakibatkan penganiayaan atau berakibat pada retaknya hubungan diplomatik antara negara asalnya dan negara yang ditinggalinya.

Beberapa orang yang tak bernegara secara de jure juga merupakan pengungsi, meskipun tidak semua pencari suaka adalah orang yang tak bernegara secara de jure dan tidak semua orang yang tak bernegara secara de jure adalah pengungsi. Beberapa orang yang tak bernegara tidak pernah melintasi perbatasan internasional.

Referensi

Pranala luar

Tags:

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Sofjan WanandiFC BarcelonaInggrisKartiniDaffa FasyaPiala ThomasMedia sosialAhmad LuthfiDewan Perwakilan Daerah Republik IndonesiaSerangan Umum 1 Maret 1949Kepolisian Negara Republik IndonesiaYTim nasional sepak bola IrakCristiano RonaldoSri MulyaniGenoa C.F.C.MarsRatu KalinyamatKota YogyakartaLambang UzbekistanPresiden IndonesiaSembilan NagaCell (film)Taurus (astrologi)Siklus airAsia TengahAksara JawaDaftar hari penting di IndonesiaPS Barito PuteraIt's Okay to Not Be OkayPolitikOperasi TrikoraJawaPiala UberDaftar kabupaten dan kota di IndonesiaIwan FalsDanau TobaFederasi Sepak Bola PerbaraHari BuruhBank sentralVidioSuku SundaAfganistanEAustraliaEgy Maulana VikriLionel MessiPiala Dunia U-20 FIFABaliRifky NawawiIda IashaLovely RunnerTaylor SwiftDi Antara Dua CintaKomang TeguhDiskriminasiKepulauan Bangka BelitungOne PieceLiga Champions UEFAHTTPSSalahuddin AyyubiPanitia Persiapan Kemerdekaan IndonesiaSantri Pilihan BundaRANS Nusantara FCCandi PrambananLambang unsurBom Bali 2002IntervensiKejuaraan Eropa UEFA 2024AsiaAzerbaijanArti SinghPiala Dunia FIFAKerja samaTim nasional sepak bola Guinea KhatulistiwaSC HeerenveenTim nasional sepak bola GuineaKota PekanbaruRagnar Oratmangoen🡆 More