Saksofon: Jenis alat musik keluarga tiup kayu

Saksofon atau seksofon atau saksopon adalah alat musik tiup kayu yang terbuat dari kuningan, berbentuk seperti cangklong rokok, dan memiliki mulut tiup buluh tunggal.

Meski dibuat dari logam kuningan, alat musik ini tergolong alat musik tiup kayu karena suaranya dihasilkan dari mulut tiup yang dibuat dari kayu, bukan logam. Bersama dengan alat musik tiup kayu lainnya, nada-nada yang dibuat oleh saksofon diatur dengan menutup lubang pada tabung saksofon. Lubang-lubangnya ditutup menggunakan klep pada bagian luar saksofon.

Saksofon
Saksofon: Jenis alat musik keluarga tiup kayu
Saksofon.
Alat musik tiup kayu
Klasifikasi
Hornbostel–Sachs422.212-71
(Aerofon buluh tunggal dengan klep-klep nada)
PenciptaAdolphe Sax
Dikembangkan28 June 1846
  • Daftar saksofonis

Banyak digunakan dalam musik klasik, drumben, jazz, dan musik kontemporer. Saksofon juga bisa tampil solo dan sering kali dimasukkan dalam horn section pada musik rock and roll dan musik populer lainnya. Pemain saksofon disebut saksofonis..

Saksofon diciptakan oleh Adolphe Sax pada awal 1840-an, dan terus berkembang dengan berbagai model bergantung transpose nada dan setemannya. Adolphe Sax mematenkannya pada 28 Juni 1846.

No. Saksofon Nada dasar Oktaf lebih rendah dari Oktaf lebih tinggi dari
1 Sopranissimo B ## Soprano
2 Sopranino E ## Alto
3 Soprano B Sopranissimo Tenor
4 Alto E Sopranino Baritone
5 Tenor B Soprano Bass
6 Baritone E Alto Contrabass
7 Bass B Tenor Subcontrabass
8 Contrabass E Baritone ##
9 Subcontrabass B Bass ##

Referensi


Tags:

Alat musik tiup kayuCangklongKuningan (logam)

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Khalid BasalamahParto PatrioProliga Putri 2024Asia TenggaraFatmawatiAhmad YaniMooryati SoedibyoSuku BatakAgus SalimAksara JawaSunan BonangKim So-hyunEmil AuderoMamat AlkatiriSeabankSiti Hardijanti RukmanaBahasa ArabDaftar pulau di Indonesia menurut provinsiHotel MumbaiPiala FAPolitik EtisRidwan KamilSDinasti AyyubiyahBulanGatot NurmantyoIsraelErnando AriKejuaraan Sepak Bola PerbaraAchmad SoebardjoBumiFacebookDjarumRCTI+Al-Qur'anSunan MuriaTentara Nasional IndonesiaPurwokerto (kota)Ibnu SinaSerangan Umum 1 Maret 1949Marthino LioArti SinghYandex.TranslateLionel MessiInternetSunan GiriKesultanan MataramBasmalahAhmad DahlanGelar kebangsawanan JawaCiro AlvesPencak silatPersebaya SurabayaSriwijayaRatu TishaSufismeMasyaallahPresiden IndonesiaAriya Purnama HadiningratFilipinaOksigenKhulafaur RasyidinTuanku Imam BonjolHari BuruhPerang Dunia ISusilo Bambang YudhoyonoAssalamualaikumDaur biogeokimiaZita AnjaniTapiokaKomponen biotikSultan HasanuddinMuhammad bin Zakariya ar-RaziAgak LaenMakauBoedi OetomoAbdurrahman WahidRaffi Ahmad🡆 More