Ukar Bratakusumah: Mantan gubernur Jawa Barat

Ir.

Mas Sewaka">R. Mas Sewaka sejak 22 Desember 1948 hingga 1 September 1950 pada masa Pemerintahan Darurat Republik Indonesia (PDRI). Ia pernah menjabat juga sebagai Menteri Pekerjaan Umum Indonesia pada tahun 1951 hingga tahun 1952 pada Kabinet Sukiman Suwirjo. Selain itu, ia pernah menjabat sebagai Rektor Institut Teknologi Bandung pada tahun 1964-1965 dan anggota Konstituante RI mewakili Partai Nasional Indonesia (PNI).

Raden Ukar Bratakusumah
ᮛᮓᮦᮔ᮪ ᮅᮊᮁ ᮘᮢᮒᮊᮥᮞᮥᮙᮂ
Ukar Bratakusumah: Riwayat hidup, Galeri, Catatan
Potret Ukar sebagai Rektor Institut Teknologi Bandung (1964)
Rektor Institut Teknologi Bandung ke-3
Masa jabatan
14 April 1964 – 22 Februari 1965
Sebelum
Pendahulu
Prof. Ir. R. O. Kosasih
Pengganti
Letkol Ir. Koentoadji
Sebelum
Menteri Pekerjaan Umum dan Tenaga Indonesia ke-8
Masa jabatan
27 April 1951 – 3 April 1952
PresidenSoekarno
Perdana MenteriSoekiman Wirjosandjojo
Sebelum
Pengganti
Suwarto
Sebelum
Komisaris Republik Indonesia
di Jawa Barat
Masa jabatan
22 Desember 1948 – 1 September 1950
PresidenSoekarno
Sebelum
Pendahulu
R. Mas Sewaka
Pengganti
R. Mas Sewaka
Sebelum
Wali Kota Bandung ke-3
Masa jabatan
1947–1949
Sebelum
Pendahulu
Sjamsuridjal
Pengganti
R. Enoch
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Raden Oekar Bratakoesoemah

(1907-09-17)17 September 1907
Bandung, Jawa Barat, Hindia Belanda
Meninggal12 Maret 2003(2003-03-12) (umur 95)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Partai politikPartai Nasional Indonesia
Alma materTH Bandung
Profesi
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Riwayat hidup

Raden Oekar Bratakoesoemah atau Ukar Bratakusumah dinyatakan lulus ujian insinyur sipil pada tahun 1936 dari Technische Hoogeschool te Bandoeng (TH Bandung - yang kemudian menjadi Institut Teknologi Bandung - ITB).

Ia adalah tokoh Jawa Barat yang pada saat bersamaan memegang dua jabatan penting yaitu sebagai Gubernur Jawa Barat (Desember 1948-1950) dan Wali Kota Bandung ke-14 (1947–1949). Ketika pasukan Belanda menduduki daerah republik, Ukar lolos dari tangkapan Belanda. Ia kemudian diangkat oleh Pemerintahan Darurat Republik Indonesia sebagai Gubernur Jawa Barat sementara menggantikan R. Mas Sewaka.

Pada periode 14 April 1964 - 22 Februari 1965 Ir. Ukar Bratakusumah menjabat sebagai rektor ketiga ITB atau rektor ke sembilan belas Kampus Ganesha sejak TH Bandung didirikan.

Beberapa jabatan penting yang pernah dipegangnya adalah Direktur Utama PT. Aneka Tambang (1960-1978), Komisaris PT. Timah (1945-1981), Wakil Ketua Bappenas yang pertama, Ketua Persatuan Insinyur Indonesia (1959-1961). Adapun karyanya selama menjabat wali kota adalah jembatan yang berdiri di atas Sungai Citarum di Dayeuhkolot, Kabupaten Bandung. Selain itu, ia juga yang memindahkan gedung pemerintahan dari Desa Subang di Kabupaten Kuningan ke Jalan Diponegoro.

Ir. R. Ukar Bratakusumah meninggal dunia pada hari Rabu, 12 Maret 2003 pada pukul 09.37 WIB di Rumah Sakit Siaga Jaya, Jakarta. Jenazah dimakamkan pada hari Kamis, 13 Maret 2003 di Pemakaman Dalem Kaum Bandung yang sebelumnya disemayamkan di rumah duka Jl. Taman Dirgantara 1, Arcamanik Endah Bandung.

Galeri

Catatan

Rujukan

  • Moechtar, H. (1998). Mereka dari Bandung: Pergerakan mahasiswa Bandung 1960-1967. Bandung: Penerbit Alumni.
  • Sakri, A. (1979). Dari TH ke ITB: Kenang-kenangan lustrum keempat 2 Maret 1979. Bandung: Penerbit ITB.

Pranala luar

Jabatan akademik
Didahului oleh:
Prof. Ir. R. O. Kosasih
Rektor Institut Teknologi Bandung
1964–1965
Diteruskan oleh:
Letkol Ir. Koentoadji
Jabatan politik
Didahului oleh:
Herman Johannes
Menteri Pekerjaan Umum
1951–1952
Diteruskan oleh:
Suwarto
Didahului oleh:
R. Mas Sewaka
Gubernur Jawa Barat (PDRI)
1948–1950
Diteruskan oleh:
R. Mas Sewaka
Didahului oleh:
R. Syamsoerizal
Wali Kota Bandung
1947–1949
Diteruskan oleh:
R. Enoch

Templat:Rektor Institut Teknologi Bandung

Tags:

Ukar Bratakusumah Riwayat hidupUkar Bratakusumah GaleriUkar Bratakusumah CatatanUkar Bratakusumah RujukanUkar Bratakusumah Pranala luarUkar BratakusumahAksara SundaEjaan yang DisempurnakanGubernur Jawa BaratIndonesiaInsinyurInstitut Teknologi BandungKabinet Sukiman SuwirjoKonstituanteMenteri Pekerjaan UmumPDRIPartai Nasional IndonesiaR. Mas SewakaWali Kota Bandung

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Orde BaruKota BatamMuhammad Hasyim Asy'ariBudi DjiwandonoLinkedIn2NarutoSeabankRafael StruickAC MilanDaftar anggota JKT48Daftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029Prabowo SubiantoShinigamiRamadhan SanantaUniversitas TerbukaGianluigi BuffonKomando Pasukan KhususLiga 1 (Indonesia)AndaElkan BaggottTipografiDaftar film Indonesia terlaris sepanjang masaKereta api MajapahitBeyoncéInformasiFilipinaMahkamah Agung Republik IndonesiaShin Tae-yongAsiaDion CoolsVia DolorosaSoemitro DjojohadikoesoemoGoogleKejuaraan Eropa UEFA 2024Kejaksaan Agung Republik IndonesiaAnjingPrivate BodyguardSekolah Tinggi Intelijen NegaraFilsafatDaftar kabupaten dan kota di IndonesiaNaura AyuIrish BellaTelkomselProvinsi di IndonesiaRendangSijjin (film)Marinus WanewarDe OostPemilihan umum legislatif Indonesia 2024Persikabo 1973Daerah Khusus Ibukota JakartaJabodetabekpunjurHarry KaneMakauErnando AriProtestanSeleksi Nasional Berdasarkan TesDaftar simbol matematikaSosiologiEndrickHak LGBT menurut negaraAustraliaSegitiga BermudaImam MahdiIndiaAtmosfer BumiAngka RomawiDaftar kecabangan TNI Angkatan DaratArab SaudiBahasaSkotlandiaBakteriRed SparksInter MilanTantum ErgoBiantiningsih Miderawati DjiwandonoKwan Im🡆 More