Covent Garden

Covent Garden adalah sebuah distrik di London, Inggris, yang terletak di timur kota Westminster dan selatan Camden.

Wilayah ini memiliki banyak pertokoan, artis-artis jalanan, dan fasilitas hiburan serta pintu masuk ke Royal Opera House Covent Garden, serta Seven Dials.

Wilayah ini dibatasi oleh High Holborn di bagian utara, Kingsway di bagian timur, Strand di bagian selatan, dan Charing Cross Road di bagian barat. Covent Garden Piazza yang terletak di tengah-tengah wilayah ini sebelumnya adalah wilayah untuk pusat perdagangan bunga-bungaan, buah-buahan, sayur-mayur dari tahun 1500-an hingga tahun 1974, ketika tempat perdagangan itu dipindahkan ke Nine Elms. Wilayah yang berdekatan dengan Covent Garden termasuk Soho, St James's, Bloomsbury dan Holborn.

Referensi

Pranala luar

Tags:

DistrikInggrisLondonRoyal Opera HouseWestminster

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Thomas DjiwandonoMahkamah Konstitusi Republik IndonesiaKazakhstanPuan MaharaniPerang SalibOne PieceAbu Bakar ash-ShiddiqC (bahasa pemrograman)Musa (tokoh Al-Qur'an)MasyaallahMonakoJermanHenry YosodiningratIdulfitriKepolisian Negara Republik IndonesiaQarinWhatsAppASDP Indonesia FerryDaftar anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia 2024–2029Yandex SearchILLIT (grup musik)SyiahAyana Jihye MoonDaftar kabupaten dan kota di Sumatera UtaraDaftar bendera negara di duniaDonny KesumaPiala Dunia FIFA 2026Daftar kabupaten dan kota di IndonesiaTransjakartaSosialis InternasionalRIHak LGBT menurut negaraOlivier GiroudTodung Mulya LubisBaratMahfud MDFilsafatThe Guest (film)Kabinet NatsirRadja NainggolanDRumaniaChelsea F.C.Hamdan ZoelvaASangkuriang (legenda)Bank Central AsiaSomalilandAl-Qur'anKesultanan MataramBambang WuryantoGodzilla vs. KongMees HilgersPerkawinan sejenisKomunikasiEmir MoeisSekolah Tinggi Intelijen NegaraBerlinMotor bakar dua langkahPembasuhan kakiSusu evaporasiKualifikasi Piala Dunia FIFASumatera UtaraNgabuburitDessano IndrasaktiGelar kebangsawanan JawaDompet elektronikJawa TengahAC MilanJalan SalibIndonesia Financial GroupLamine YamalPhilippe TroussierAnwar UsmanAkulturasiKota Batam1Protestan🡆 More