Batasan Istana Sang Tertinggi

Batasan Istana Sang Tertinggi (Pinyin:Tài Wēi Yuán, Hanzi tradisional: 太微垣, Inggris: the Supreme Palace Enclosure), adalah salah satu dari Tiga Batasan (Pinyin:Sān Yuán, Hanzi tradisional: 三垣, Inggris:Three enclosures).

Bintang-bintang dan asterisma pada kelompok ini akan terlihat selama musim gugur di Langit Utara (musim semi di Selatan).

Asterisma dan bintang

Asterisma dan bintang yang ada pada Batasan ini adalah:

Nama asterisma Nama (bahasa Tionghoa) Jumlah bintang Rasi bintang Representasi
Tempat Duduk Lima Raja 五帝座 5 Leo Kursi lima raja
Putera Mahkota 太子 1 Leo Sang putera mahkota
Pengiring 從官 1 Leo Pengiring sang Raja
Petugas Kehormatan 幸臣 1 Coma Berenices Petugas teladan
Lima Raja yang Feodal 五諸侯 5 Coma Berenices Lima pemimpin dibawah sang Raja
Sembilan Petugas Senior 九卿 3 Virgo Penjaga sembilan barang mewah
Tiga Keunggulan 三公 3 Virgo
Layar di Dalam 内屏 4 Virgo Dinding kecil dengan pintunya
Dinding di Kiri 太微左垣 5 Virgo/Coma Berenices Lima bintang penjaga di kiri
Dinding di Kanan 太微右垣 5 Virgo/Leo Lima bintang penjaga di kanan
Kapten Pengawal Kerajaan 郎將 1 Coma Berenices Petugas militer tertinggi
Petugas Pengawal Kerajaan 郎位 15 Coma Berenices Petugas klerikal kemiliteran
Pengawal Kerajaan di Istana 常陳 7 Canes Venatici/Ursa Major Para tentara
Tiga Langkah 三台 6 Ursa Major Tiga hierarki jabatan atau ruangan tiga tingkat di langit
Pengawal Raja 虎賁 1 Leo Komandan penjaga istana
Petugas Junior 少微 4 Leo/Leo Minor Petugas daerah
Dinding Panjang 長垣 4 Leo Tembok perbatasan
Observasi Astronomi 靈台 3 Leo Observatorium
Kuil Kosmologis 明堂 3 Leo Tempat dimana raja Xuan Mingzheng dididik
Penjaga Pintu di Pengadilan 謁者 1 Virgo Petugas yang mewawancarai tamu, juga bertugas sebagai duta

Referensi

Tags:

Bahasa InggrisHanzi tradisionalPinyin

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Daftar kota di Indonesia menurut provinsiPsikologiDito GanindutoGunung SemeruThe Atypical FamilyKim Hye-yoonTertawan HatiSingapuraBasuki Tjahaja PurnamaLinkedInJenis-jenis uangGunung berapiC (bahasa pemrograman)SutomoSudut siku-sikuKesultanan PajangStatus konservasiMamlukNicholas SaputraIduladha0 (angka)Asam asetatUniversitas TerbukaKesultanan BantenPendidikan di IndonesiaDoa RosarioSepuluh Perintah AllahFilm pornoGelar kebangsawanan JawaPapua NuginiI Gusti Ngurah RaiLovely RunnerMyanmarJSel sarafDaftar Badan Usaha Milik Negara di IndonesiaVideo viralUndang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945DSiklus belerangGempa bumiHindia BelandaFC BarcelonaKalender JawaFGerakan 30 SeptemberTanah LotSong Hye-kyoMahabharataGunung BromoIsaPemilihan umum di IndonesiaSunan DrajatKota BekasiJadon SanchoDemokrasi PancasilaS.S.C. NapoliSoekarnoKota SurabayaTravelokaIrish BellaSejarah InternetKorea SelatanGlobalisasiMasyarakat madaniTanda titik duaRatu KalinyamatKota MakassarWali SangaKucingKim Ji-won (pemeran)Sunan GiriAdolf HitlerKhulafaur RasyidinSoehartoLiga Utama InggrisLionel MessiJawa TengahShayne Pattynama🡆 More