Salvador, Brasil

Salvador adalah sebuah kota yang terletak di Timur laut Brasil.

Kota ini merupakan ibu kota Bahia. Salvador dikenal sebagai ibu kota kebahagiaan karena jumlah penduduknya yang cukup stabil pertumbuhannya dan banyak pesta rakyat seperti karnaval jalanan. Kota ini juga merupakan salah satu kota tertua Brasil. Salvador merupakan kota terpadat ketiga di Brasil setelah São Paulo dan Rio de Janeiro, dan juga merupakan kota terpadat ke-8 di Amerika Selatan setelah Kota Meksiko, São Paulo, Buenos Aires, Lima, Bogota, Rio de Janeiro dan Santiago.

Pusat Bersejarah Salvador da Bahia
Situs Warisan Dunia UNESCO
Rumah tua di pusat kota yang bersejarah.
Rumah tua di pusat kota yang bersejarah.
KriteriaBudaya: iv, vi
Nomor identifikasi309
Pengukuhan1985 (ke-9)

Salvador terkenal dengan kuliner, musik dan arsitekturnya. Area metropolitannya merupakan yang terkaya di daerah timur laut negara. Lebih dari 80% penduduk di metropolitan Salvador adalah keturunan Afrika.

Kota kembar

Salvador memiliki sejumlah kota kembar:

Kota mitra

Selain kota kembar, Salvador juga memiliki kota mitra, seperti:

Rujukan


Tags:

Amerika SelatanBahiaBogotaBrasilBuenos AiresIbu kotaKota MeksikoLimaRio de JaneiroSantiago, ChiliSão Paulo

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Mehmed IISosialis InternasionalRafael StruickPyramid Game (seri televisi)SC HeerenveenChelsea F.C.Kesultanan CirebonDaftar hakim Mahkamah Konstitusi Republik IndonesiaMarselino FerdinanPersikabo 1973Abdul SomadKleopatraPertempuran KarbalaMohammad HattaOksigenQarinPortugalPersebaya SurabayaProvinsi di IndonesiaDaftar Badan Usaha Milik Negara di IndonesiaBaim WongPulau BaweanIcha AnisaDaerah Istimewa YogyakartaKazakhstanPrivate BodyguardBidadari SurgamuPenangkapan YesusSolo LevelingFIFAVoice of AmericaBank MandiriBom Bali 2002PornhubDenny IndrayanaAgus SubiyantoJawa TengahMuhammad Arsyad al-BanjariKota BandungMasjidilaqsaGodzilla vs. KongIndosiarPolitik EtisEmha Ainun NadjibCyrus MargonoQueen of TearsCristiano RonaldoTerjemahanSerangan bom atom Hiroshima dan NagasakiSuku DayakLiga 1 (Indonesia)Buka puasaYandex SearchPratama ArhanKi Hadjar DewantaraNepalAgresi Militer Belanda IAl-Qur'anDanau TobaTim nasional sepak bola ArgentinaYesusAksara SundaHoliAneksasi Krimea 2014Mahkamah Agung Republik IndonesiaMinal 'Aidin wal-FaizinAnwar UsmanSeabankHaitiTapiokaRwandaSonyNuzululqur'anBoti (bahasa gaul)Aqua (air mineral)BuddhismeAtmosfer BumiIsrael🡆 More