Pintu Surga Terakhir: Film Indonesia tahun 2021

Pintu Surga Terakhir adalah sebuah film Indonesia tahun 2021 disutradarai oleh Fajar Bustomi dan dibintangi oleh Cut Meyriska, Roger Danuarta dan Indro Warkop.

Film tersebut dirilis pada 11 November 2021.

Pintu Surga Terakhir
SutradaraFajar Bustomi
ProduserFrederica
Ditulis olehDani Rahman Fauzi
Pemeran
SinematograferIndra Suryadi
PenyuntingWildan M Cahyo A
Perusahaan
produksi
Distributor
Tanggal rilis
  • 11 November 2021 (2021-11-11)
Durasi81 menit
NegaraIndonesia
BahasaBahasa Indonesia
Pendapatan
kotor
Rp 1,6 miliar

Pemeran

Penayangan

Film ini merupakan film pertama Falcon Pictures yang tayang di bioskop setelah pandemi Covid-19 di Indonesia. Pintu Surga Terakhir melakukan gala premier di XXI Epicentrum, Kuningan, Jakarta Selatan pada 7 November 2021 dan ditayangkan serentak di bioskop Indonesia pada 11 November 2021.

Pemasaran

Film Pintu Surga Terakhir atas perusahaan produksi PT. Falcon merupakan salah satu dari 22 penerima bantuan pemerintah Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Republik Indonesia untuk promosi film sebesar Rp 1,5 miliar dalam lingkup program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) akibat pandemi Covid-19 di Indonesia.

Referensi

Pranala luar

Tags:

Pintu Surga Terakhir PemeranPintu Surga Terakhir PenayanganPintu Surga Terakhir ReferensiPintu Surga Terakhir Pranala luarPintu Surga TerakhirCut MeyriskaFajar BustomiIndro (pelawak)Roger Danuarta

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Sandiaga UnoIOSSegitiga BermudaBLinda Amalia SariKerajaan SingasariProvinsi di IndonesiaJupiterAlbert EinsteinPapuaSahurSerangan Umum 1 Maret 1949VenusWaktu Indonesia BaratSel sarafMuhammadLyodra GintingBambang SoesatyoAbdul SomadAbdul Qadir al-JailaniPiagam MadinahKi Hadjar DewantaraManchester City F.C.Upin & IpinLuksemburgThailandLembaga Negara IndonesiaJawa TimurBabiloniaArab SaudiMalaysia Airlines Penerbangan 370Surah Al-BaqarahBig Hero 6 (film)Badan Pusat StatistikRepublik TiongkokNetflixMinecraftTauratPajakBulu tangkisMerkuriusIstihadhahAntonov An-225Sejarah Nusantara pada era kerajaan IslamFikihPenyebaran Islam di Asia TenggaraKleopatraAgus AndriantoLambang unsurGanjar PranowoGenre musikDeddy Mahendra DestaKesultanan UtsmaniyahTenggelamnya Kapal Van der Wijck (film)Inna lillahi wa inna ilaihi raji'unRukun imanAl-AndalusStruktur laguSwediaCinta setelah CintaUniversitas Al-AzharKekaisaran RomawiDono (pelawak)AdamV (penyanyi)Spanyol28 MaretKerajaan Kutai MartapuraDesentralisasiMohammad HattaBali United FCIjmakAchmad TahirPSM MakassarDaftar kecamatan dan kelurahan di Kota Administrasi Jakarta SelatanThomas TuchelSistem presidensialIndonesia🡆 More