Idn App: Aplikasi seluler asal Indonesia

IDN App merupakan sebuah aplikasi seluler milik IDN Media yang menyediakan hiburan mulai dari baca berita, menonton film, bermain kuis, hingga menonton siaran pengaliran langsung (live streaming) untuk para pengguna.

IDN App tersedia di Google Play Store dan Apple Store.

IDN App
Idn App: Sejarah, Logo, Referensi
PendaftaranOpsional
BahasaBahasa Indonesia
PemilikIDN Media
Berdiri sejak8 Juni 2020; 3 tahun lalu (2020-06-08)
StatusAktif
TikTok: idn.app

Sejarah

IDN App diluncurkan pada 8 Juni 2020. Berawal sebagai aplikasi news aggregator yang menampilkan berita-berita dari 4 platform media digital yaitu IDN Times, Popbela.com, Popmama.com, dan Duniaku.com. Pada tahun 2021, IDN App kemudian meluncurkan platform live streaming IDN Live sebagai salah satu fitur di IDN App. Saat ini, ada beberapa streamers yang bergabung di IDN Live, dari para Timmy (karyawan) yang bekerja di IDN Media, konten live gaming yang menampilkan beberapa diantara pemain permainan atau tim olahraga elektronik (termasuk Bigetron Esports dan AURA Esports), konten hiburan (termasuk JKT48 (bagian dari IDN Media), UP Girls, dan Typicals), hingga konten horor.

Referensi

Pranala luar

Tags:

Idn App SejarahIdn App LogoIdn App ReferensiIdn App Pranala luarIdn AppAplikasi selulerApple StoreGoogle PlayIDN MediaPenyiaran langsung

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

LampungTurkiJosephine FirmstoneGerhana matahariAyu Ting TingPartai Keadilan SejahteraMelchias Marcus MekengTravelokaSwissManchester United F.C.SpanyolAdolf HitlerWattpadIwan FalsTakjilDudung AbdurachmanManchester City F.C.MerkuriusKanadaDilraba DilmuratKetoprak (seni budaya)BudayaChelsea F.C.Megawati SoekarnoputriLuhut Binsar PanjaitanReformasi Indonesia (1998–sekarang)Vincent van GoghAirlangga HartartoGmailKota SurakartaIslamBhinneka Tunggal IkaPersija JakartaJakartaBahasa JepangKorps Brigade MobilNusa Tenggara TimurAbu Bakar Ash-ShiddiqNCTTim nasional sepak bola IndonesiaLembaga Negara IndonesiaSiklus airSejarah IslamDaftar buah-buahan kulinerIbnu RusydWaktu Indonesia BaratKalender HijriahSulawesi SelatanSuku BatakSahurDemokrasiBulanBabilonia28 MaretGooglePrilly LatuconsinaAtmosfer BumiDannia SalsabillaIbnu SinaMesin slotTenggelamnya Kapal Van der WijckIndonesian Idol (musim 10)PalestinаMarga TionghoaPembantaian Banyuwangi 1998Gunung Tangkuban ParahuSuzzannaBunga Citra LestariShopeePanitia Persiapan Kemerdekaan IndonesiaTalakDaftar warnaPernikahan dalam IslamAbjad ArabWaktu Indonesia TimurGiovanni VergioIdulfitriDesentralisasi🡆 More