Wang Yirong

Wang Yirong (Hanzi: 王懿榮; Pinyin: Wáng Yìróng; 1845–1900) adalah seorang direktur Akademi Kekaisaran Tiongkok, yang dikenal sebagai orang pertama yang mengakui bahwa simbol-simbol yang tercantum dalam tulang-tulang ramalam adalah bentuk awal dari penulisan Tionghoa. Karyanya tentang aksara tulang ramalan terhenti saat ia menerima komando lokal pada Pemberontakan Boxer. Saat pasukan internasional menduduki Beijing pada Agustus 1900, Wang bunuh diri bersama dengan istrinya dan menantunya. Sebuah museum yang ditujukan kepada Wang berada di tempat kelahirannya Yantai, Shandong.

Wang Yirong
Wang Yirong
Nama asal王懿榮
Lahir1845
Yantai, Shandong, dinasti Qing
Meninggal1900 – Agustus 1845; umur -56–-55 tahun
Beijing, dinasti Qing
Sebab meninggalBunuh diri pada pendudukan Beijing
KebangsaanTiongkok
PekerjaanAdministrator pendidikan, arkeolog, epigrafer
Karya akademis
Disiplin ilmuArkeologi, epigrafi
Cabang disiplin ilmuPalaeografi, aksara tulang ramalan
LembagaGuozijian

Referensi

Tags:

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Tenggelamnya RMS TitanicDaftar Badan Usaha Milik Negara di IndonesiaKartiniReformasi Indonesia (1998–sekarang)Ragnar OratmangoenJaïro RiedewaldSekolah Tinggi Intelijen NegaraImam MahdiNike ArdillaKesultanan DemakThom HayeNikita MirzaniSegitiga BermudaSepak bolaTim nasional sepak bola IndonesiaBuddhismeSaddil RamdaniBudi DjiwandonoPersis SurakartaTan MalakaNikita WillyPencak silatVatikanNigeriaPratama ArhanKualifikasi Piala Dunia FIFA 2026 – Babak Kedua AFCVidioSetyo BudiyantoBursa Efek IndonesiaKalimantan TengahHappy AsmaraGlenn FredlyShōgun (miniseri 2024)Tri Tuntutan RakyatQueen of TearsSumatera BaratKereta api MajapahitEza YayangMarinus WanewarSudwikatmonoNarutoDewi SandraKorea SelatanPersebaya SurabayaDaftar kabupaten dan kota di Sumatera UtaraInternetSolo LevelingKota BekasiAmanda RigbyUniversitas TerbukaGerakan 30 SeptemberPrivate BodyguardWikipediaPolitik EtisDharma PongrekunMamaliaJohor BahruDaftar presiden Amerika SerikatRatu Adil (seri web)Free FirePuspita SarryJSomalilandPengadilan YesusAuroraMonumen NasionalAnwar UsmanKalender JawaBritania RayaJessica MilaStefano BeltrameSalatGoogleJustinus LhaksanaWishnutamaHusain bin AliSumatera UtaraMuhaimin Iskandar🡆 More