Plaza Ambarrukmo: Pusat perbelanjaan di Indonesia

Plaza Ambarrukmo (Jawa: ꦥ꧀ꦭꦗ꦳​ꦄꦩ꧀ꦧꦂꦫꦸꦏ꧀ꦩꦺꦴ) atau disingkat Amplaz adalah pusat perbelanjaan keluarga di Yogyakarta dengan luas bangunan 120.000 m2 di Jl.

Laksda Adisucipto Yogyakarta yang didirikan pada tahun 2006. Mall ini terdiri dari 7 (tujuh) lantai yang dibagi menjadi area perbelanjaan dengan lebih dari 230 penyewa dan area parkir yang dapat menampung 1.000 mobil dan 1.400 motor. Plaza Ambarrukmo dibangun dengan perpaduan konsep arsitektur Jawa klasik dan desain interior modern yang mewah. Dilengkapi venue pameran di Lantai Lower Ground, Lantai Ground, Lantai 2, dan Lantai 3. Plaza Ambarrukmo juga didukung sistem keamanan 24 jam dan CCTV yang terletak di dalam maupun luar gedung.

Plaza Ambarrukmo
LokasiIndonesia Caturtunggal, Depok, Sleman, DI Yogyakarta
AlamatJalan Laksda Adisucipto No. 3
Kalurahan Caturtunggal, Kapanéwon Depok
Kabupaten Sleman 55281
Tanggal dibuka2006
PengembangPT Putera Mataram Mitra Sejahtera
(Hamengkubuwana X)
PengurusPT Putera Mataram Mitra Sejahtera
PemilikWangsa Hamengkubuwana
Jumlah toko dan jasa230
Total luas pertokoan120.000 m2
Jumlah lantai7 Lantai
Parkir1.000 mobil dan 1.400 sepeda motor
Akses transportasi umum 1A   4A   5A   1B   5B  Ambarukmo
Situs webwww.plaza-ambarrukmo.co.id

Referensi


Tags:

2006Bahasa JawaPusat perbelanjaanYogyakarta

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Windah BasudaraSC HeerenveenPratama ArhanKristen progresifLee Hsien LoongAsia SelatanIntegrasi sosialComo 1907PatriarkiAgama HinduKalender JawaMegawati Hangestri PertiwiAbidzar Al-GhifariMuhammadiyahBola basketKekhalifahan AbbasiyahQatarAC MilanAlat musikReformasi Indonesia (1998–sekarang)Persija JakartaInter Miami CFDinasti AyyubiyahSportstarsKota YogyakartaSiksa NerakaVirzhaTim nasional sepak bola JepangTektonika lempengSunan DrajatDaftar film Indonesia tahun 2024KewiraswastaanCineplex 21 GroupReal BetisMaudy EffrosinaSyiahLinkedInSunan KudusOffsideKalender HijriahDaftar kabupaten dan kota di Jawa TimurJawaKearifan lokalKomikParis Saint-Germain F.C.Aku Mencintaimu Karena AllahMasjid Baiturrahman Banda AcehLiga 3 (Indonesia) 2023–2024SSutiyosoSofjan WanandiTaurus (astrologi)Ivar JennerSyahrul Yasin LimpoK-VisionPintu Terlarang (film)AkulturasiTurkiUniversitas TerbukaGerhana bulanPlayoffNusantaraEHHybe CorporationNikita WillyKhulafaur Rasyidin808Asisten wasit videoBulu tangkisPakistanShin Tae-yongKota MedanDurasi pertandingan (sepak bola)Cerezo OsakaAS RomaUnsur kimiaSurahKazakhstan🡆 More