Peso Dominika: Mata uang Republik Dominika

Peso Dominika adalah mata uang resmi dari Republik Dominika.

Simbol mata uang adalah "$", atau ditulis sebagai "RD$" ketika perlu pembedaan dengan mata uang peso (atau dolar) lainnya; kode ISO 4217 untuknya adalah "DOP". Setiap peso dibagi menjadi 100 centavos ("sen") yang dilambangkan dengan simbol ¢. Peso Dominika adalah satu-satunya mata uang yang merupakan alat pembayaran yang sah untuk semua transaksi keuangan, baik publik mapun swasta di Republik Dominika.

Peso Dominika
Peso dominicano (Spanyol)
ISO 4217
KodeDOP
Denominasi
Subsatuan
 1/100centavo
Simbol$ atau RD$
Uang kertas$20, $50, $100, $200, $500, $1000, $2000
Uang koin$1, $5, $10, $25
Demografi
PenggunaPeso Dominika: Mata uang Republik Dominika Republik Dominika
Emisi
Bank sentralBank Sentral Republik Dominika
 Situs webwww.bancentral.gov.do
Valuasi
Inflasi1.4%
 SumberThe World Factbook, 2009 est.

Lihat pula

  • Bank sentral dan mata uang di Karibia
  • Ekonomi Republik Dominika
  • Real Santo Domingo

Referensi

Pranala luar


Tags:

DolarISO 4217PesoRepublik DominikaTanda mata uang

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

John Wick (film)Listyo Sigit PrabowoYudo MargonoInggrisTim nasional sepak bola LuksemburgKalimantan TengahAndika PerkasaWings (perusahaan)Daftar simbol matematikaKerajaan Kutai MartapuraMarga TionghoaDaftar kota di Indonesia menurut provinsiBuya YahyaWaktu MaghribMuhammadiyahSurah Al-BaqarahXHamsterSejarah Indonesia (1945–1949)Islam di EropaReal Madrid C.F.Republik Indonesia SerikatKota MakassarPaskahCha Eun-wooIbnu SinaMuhammad Hasyim Asy'ariPara Pencari TuhanPalestinаSistem parlementerSamuel RizalKota SemarangDemokrasi PancasilaAhmad DahlanKesultanan DemakNana SujanaKomisi Pemberantasan Korupsi Republik IndonesiaIndonesia's Next Top Model (musim 1)SuratRocky GerungBahasa JepangWarna (Hindu)BakteriSahurPuisiSarekat IslamPerundingan bersamaNawawi al-BantaniIdulfitriZeusCandi PrambananAgamaJonathan NatakusumaDaud (tokoh Alkitab)AbrahamAku Bukan UstazahDaftar bendera negara di duniaLee Je-hoonBlackpinkVino G. BastianPalagan AmbarawaSuku DayakBank Central AsiaKevin Sanjaya SukamuljoHarry StylesLiberalismeErick ThohirMakruhBirrul WalidainGerakan 30 SeptemberTelevisi Republik IndonesiaEra Demokrasi Liberal (1950–1959)Kongres PemudaJarwo KwatKleopatraKhvicha KvaratskheliaPanitia SembilanBahar bin Smith🡆 More