Jurai Lawang

Jurai Lawang adalah suatu bentuk melengkung setengah lingkaran atau bulan sabit dengan ornamen mirip tirai terbuka terdapat pada ambang atas rangka pintu pada rumah Baanjung yang merupakan rumah adat suku Banjar di Kalimantan Selatan.

Jurai Lawang
Ukiran melengkung pada bagian atas rangka pintu yang disebut Jurai Lawang.
Jurai Lawang
Jurai Tawing Halat pada bagian tengah.

Jurai Lawang biasanya berupa ornamen ukiran tumbuhan atau geometris dengan kombinasi tali bapintal, sulur-suluran, bunga-bunga dan kaligrafi Arab. Tulisan dengan bentuk berganda atau berpantulan dengan komposisi dapat dibaca dari arah kiri ke kanan dan arah kanan ke kiri.

Di sebelah atas Jurai Lawang terdapat Dahi lawang (ventilasi pintu, bahasa Jawa: Tebeng pintu).



Pranala luar

Tags:

Kalimantan SelatanRumah BaanjungRumah adatSuku Banjar

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Gereja Ortodoks TimurNigeriaVenezia F.C.Anthony SalimPiala Asia AFC 2027Harry KaneBorneo F.C. SamarindaRamadanGunung EverestHierarki kebutuhan MaslowPrilly LatuconsinaYusron Ihza MahendraDaftar kecabangan TNI Angkatan DaratPemilihan umum legislatif Indonesia 2024The Guest (film)Boedi Oetomo28 MaretPerang Dunia IAlamatMagic 5AustraliaHak Angket Dewan Perwakilan RakyatCineplex 21 GroupAlya Sometimes Hides Her Feelings in RussianAqua (air mineral)Nawawi al-BantaniPartai Demokrasi Indonesia PerjuanganDaftar stasiun radio di DKI JakartaTirto UtomoPersatuan Sepak Bola Seluruh IndonesiaAUniversitas BrawijayaEra Demokrasi Liberal (1950–1959)Philippe TroussierDaftar stasiun televisi di Daerah Istimewa YogyakartaPemerintahSopyan DadoSosialis InternasionalBadan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan KemerdekaanDuckDuckGoFadi AlaydrusMeterPanitia SembilanListyo Sigit PrabowoPrasasti YupaNarutoAndrea PirloAdhisty ZaraAbdul Haris NasutionKota TangerangZulkifli HasanTim nasional sepak bola VietnamSuhartonoMa'ruf AminHipotesisKabinet Indonesia MajuPembasuhan kakiAnthony Norman LiantoKorupsiBudi Pekerti (film)Gianluigi BuffonSerangan bom atom di Hiroshima dan NagasakiPiala Dunia FIFA 2014SPerang PadriKazakhstanHindia BelandaKorea UtaraSarekat IslamVideo.comX Factor Indonesia (musim 4)Madura United F.C.Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2022 – Babak Ketiga AFCKim Soo-hyunBahasaMasjidilaqsa🡆 More