Indeks Prestasi

Indeks prestasi (Inggris: grade point average, Belanda: prestatie-indexcode: nl is deprecated ), biasa disingkat IP, adalah salah satu alat ukur prestasi di bidang akademik/pendidikan.

Meskipun bernama "indeks", IP sebenarnya bukanlah indeks dalam pengertian sebenarnya, melainkan semacam rerata terboboti.

Penggunaan IP di Indonesia memiliki perbedaan untuk tingkat dasar-menengah dan tingkat pendidikan tinggi. Sistem ini menggantikan sistem rata-rata yang dipakai sampai Kurikulum 1975. Semenjak Kurikulum 1984 berlaku, IP dipakai untuk mengevaluasi pencapaian siswa atau mahasiswa.

Jenis beragam IPK

      – Batas kelulusan negara maju
      – Batas kelulusan negara berkembang
IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
Negara berkembang Negara maju
4 A 85-100 90-100 Sangat baik
3 B 75-84 80-89 Baik
2 C 60-74 70-79 Sedang
1 D 50-59 60-69 Buruk
0 E 0-49 0-59 Sangat buruk
IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
4 A 90-100 Sangat baik
3.5 AB 80-89
3 B 70-79 Baik
2.5 BC 60-69
2 C 50-59 Sedang
1.5 CD 40-49
1 D 30-39 Buruk
0.5 DE 15-29
0 E 0-14 Sangat buruk
IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
4 A 91.75-100 Sangat baik
3.67 A- 83.25-91.74
3.33 B+ 75-83.24
3 B 66.75-74.99 Baik
2.67 B- 58.25-66.74
2.33 C+ 50-58.24
2 C 41.75-49.99 Sedang
1.67 C- 33.25-41.74
1.33 D+ 25-33.24
1 D 16.75-24.99 Buruk
0.67 D- 8.25-16.74
0.33 E+ 4.13-8.24
0 E 0-4.12 Sangat buruk
IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
4 A 93.75-100 Sangat baik
3.75 A- 87.5-93.74
3.5 AB 82.35-87.49
3.25 B+ 75-81.24
3 B 68.75-74.99 Baik
2.75 B- 62.5-68.74
2.5 BC 56.25-61.49
2.25 C+ 50-56.24
2 C 43.75-49.99 Sedang
1.75 C- 37.5-43.74
1.5 CD 31.25-37.49
1.25 D+ 25-31.24
1 D 18.75-24.99 Buruk
0.75 D- 12.5-18.74
0.5 DE 6.25-12.49
0.25 E+ 3.13-6.24
0 E 0-3.12 Sangat buruk

Indeks prestasi di Perguruan Tinggi

Pada tingkat pendidikan tinggi, IP dihitung sebagai rerata norma nilai yang diperoleh seorang mahasiswa pada mata kuliah tersebut setelah diberi bobot dengan "Angka Kredit". Norma nilai berkisar antara 4 (A, terbaik) sampai 0 (E, gagal). Angka Kredit ditentukan besarnya (biasanya 1 sampai 4 Satuan Kredit Semester/SKS) berdasarkan bobot setiap mata kuliah. Bobot ini ditentukan berdasarkan pentingnya mata kuliah tersebut dalam membentuk kompetensi lulusan. IP dihitung untuk setiap semester.

Indeks Prestasi Kumulatif adalah penghitungan IP dengan menggabungkan semua mata kuliah yang telah ditempuh sampai suatu semester tertentu.

Indeks Prestasi Semester adalah penghitungan IP dengan semua mata kuliah yang telah ditempuh untuk tiap semester tertentu.

IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
Negara berkembang Negara maju
4 A 85-100 90-100 Sangat baik
3 B 75-84 80-89 Baik
2 C 60-74 70-79 Sedang
1 D 50-59 60-69 Buruk
0 E <50 <60 Sangat buruk
IPK Peringkat Huruf Nilai Keterangan
4 A 85-100 Sangat Baik Sekali
3,7 A- 80-84 Sangat Baik
3,3 B+ 75-79 Baik Sekali
3 B 70-74 Baik
2,7 B- 65-69 Cukup Baik
2,3 C+ 60-64 Sangat Cukup
2 C 55-59 Cukup
1 D 40-54 Kurang
0 E 0-39 Gagal
Gelar latin Peringkat huruf
Summa Cum Laude 3.90-4.00
Magna Cum Laude 3.80-3.89
Cum Laude 3.51-3.77


Tags:

Bahasa BelandaBahasa InggrisIndeksRerata

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Puncak TrikoraTikTokJusuf KallaTitiek SoehartoKartiniIrfan BachdimRoyal Antwerp F.C.Klasifikasi iklim KöppenByeon Woo-seokAmanda ManopoEgy Maulana VikriProliga Putri 2024Gerakan propaganda Jepang 3AB. J. HabibieDewa United F.C.Gerakan Aceh MerdekaAsam sulfatDetik.comSumatera UtaraC (bahasa pemrograman)Liga Utama InggrisKalimantan TimurDolar Amerika SerikatKalimantanRCTI+Kebijakan moneterDemokrasi PancasilaKejuaraan U-23 AFCKekhalifahan UmayyahQJefri NicholHTTPSAl-GhazaliPinterestKerak BumiSejarah IndonesiaSistem saraf tepiBaratQueen of TearsFacebookKejuaraan Eropa UEFA 2024Galang Rambu AnarkiGlenn FredlyHappy AsmaraPieter HuistraHwang Sun-hongSoehartoAksara SundaSultan HasanuddinDaftar kabupaten dan kota di IndonesiaRupiahTaylor SwiftManusiaAtalanta BCSistem informasiHotel MumbaiHukum internasionalLiterasiNadiem MakarimKepolisian Negara Republik IndonesiaDemokrasi di IndonesiaVenusEkologiDaftar kecamatan dan kelurahan di Kota BandungSejarah Nusantara pada era kerajaan IslamSuku BatakSpanyolDaftar kabupaten dan kota di BaliXNXXSC HeerenveenEloviiDiponegoroSepak bola pada Olimpiade Musim PanasKomponen abiotikMegawati SoekarnoputriZona waktu IndonesiaTaiwanSwansea City A.F.C.🡆 More