Quetzalcoatl: Makhluk mitologi suku Aztek

Quetzalcoatl (diucapkan dalam Nahuatl) adalah dewa pencipta dan langit Aztek.

Namanya adalah gabungan dari kata quetzal, burung Mesoamerika berwarna cerah, dan coatl, berarti ular. Quetzalcoatl sering dirujuk sebagai Ular Bersayap dan berhubungan dengan planet Venus. Kini, Quetzalcoatl adalah dewa Aztek yang paling terkenal, dan sering dianggap sebagai kepala dewa Aztek. Namun, Quetzalcoatl hanya satu di antara dewa-dewa Aztek lain, tidak dianggap lebih besar dari yang lainnya.

Quetzalcoatl: Makhluk mitologi suku Aztek
Gambaran Quetzalcoatl di Codex Telleriano-Remensis.

Referensi


Tags:

AztekBantuan:PengucapanNahuatlQuetzalwikt:coatl

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Penelitian kualitatifSumatraFikihLambang negara IndonesiaTirto UtomoWayang kulitKim Hye-yoonMuhammadSistem presidensialKota PalembangTikTokAgus SubiyantoAsimilasi (sosial)Fenerbahçe S.K.PolitikJawaPiala UberAl-Hilal SFCDaftar fam MinahasaAl-FarabiSimbiosisSunan BonangPertempuran Medan AreaRizky RidhoInternetWayangN (disambiguasi)Paulus dari TarsusMinecraftGoogle TerjemahanSurahAnimeBorussia DortmundLille OSCIndustriACineplex 21 GroupSoekarnoPalagan AmbarawaInna lillahi wa inna ilaihi raji'unWakaf (tajwid)Marco ReusAgama di IndonesiaBahasa SundaSumpah PemudaJonatan ChristieAbdurrahman WahidSunan DrajatVenusLiverpool F.C.BantenBabe CabiitaJawa TengahRevolusi IndustriThailandAtmosfer BumiThe Perfect StrangersKerak BumiVideoAntalyasporHalimah Agustina KamilAlfabet fonetik NATORencana Pembangunan Lima TahunSumber daya alamDaftar pulau di Indonesia menurut provinsiIndische PartijToni KroosProvinsi di IndonesiaHari Raya Kenaikan TuhanSenam iramaKerajaan Kutai MartapuraAgamaSuharsono (polisi, lahir 1957)TurkiSEropaUmar al-BasyirKonfederasi Sepak Bola AsiaBumi🡆 More