Penasihat Keamanan Nasional As

Asisten Presiden untuk Masalah Keamanan Nasional (bahasa Inggris: Assistant to the President for National Security Affairs), atau biasa disebut sebagai Penasihat Keamanan Nasional (bahasa Inggris: National Security Advisor), adalah penasihat utama Presiden AS untuk masalah keamanan negara.

Dia merupakan anggota Dewan Keamanan Nasional AS yang merupakan bagian dari Kantor Eksekutif Presiden AS.

Asisten Presiden untuk Masalah Keamanan Nasional
Penasihat Keamanan Nasional As
Penasihat Keamanan Nasional As
Petahana
Jake Sullivan

sejak 20 Januari 2021
AnggotaDewan Keamanan Nasional
Ditunjuk olehPresiden Amerika Serikat
Pejabat pertamaRobert Cutler

Pemegang jabatan ini dipilih dan dilantik oleh sang Presiden tanpa memerlukan persetujuan dari Senat. Oleh sebab itu, Penasihat Keamanan Nasional tidak berhubungan secara langsung dengan Departemen Negara dan Departemen Pertahanan AS sehingga dapat memberikan nasihat yang relatif objektif dan independen bagi presiden. Kekuatan dan tugas seorang Penasihat Keamanan Nasional berbeda dari satu pemerintahan ke pemerintahan lainnya.

Daftar para Penasihat Keamanan Nasional AS dahulu dan kini:

Robert Cutler 1953-1955
Dillon Anderson 1955-1956
Robert Cutler 1957-1958
Gordon Gray 1958-1961
McGeorge Bundy 1961-1966
Walt Rostow 1966-1969
Dr. Henry Kissinger 1969-1975
Brent Scowcroft 1975-1977
Dr. Zbigniew Brzezinski 1977-1981
Richard V. Allen 1981-1982
William B. Clark 1982-1983
Robert McFarlane 1983-1985
Laksamana John Poindexter 1985-1986
Frank Carlucci 1986-1987
Jenderal Colin Powell 1987-1989
Brent Scowcroft 1989-1993
Dr. Anthony Lake 1993-1997
Sandy Berger 1997-2001
Dr. Condoleezza Rice 2001-2005
Stephen Hadley 2005-kini

Tags:

Bahasa InggrisPresiden AS

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Segitiga BermudaBoy Rafli AmarKevin Sanjaya SukamuljoKembalinya Raden Kian SantangDemokrasiSaido BerahinoUmar bin HafidzIndonesian Idol (musim 12)MazhabMarokoReza RahadianTangga nada mayorBank IndonesiaEka GustiwanaGigi HadidSyahadatKesultanan CirebonInstagramDoa RosarioKomunismeDaftar negara menurut tingkat melek hurufHusein Ja'far Al HadarPeruArgentinaShahnaz HaqueBulu tangkisAndika PerkasaLee Je-hoonSejarah Nusantara pada era kerajaan IslamDaftar kabupaten dan kota di Sumatra UtaraDaftar kabupaten dan kota di BaliRiauPusat Pelaporan dan Analisis Transaksi KeuanganLaura TheuxTan MalakaIOSLiberalismeKesultanan MataramPertempuran SurabayaXNXXIslam di EropaGorontaloWaktu Indonesia TimurDaerah Khusus Ibukota JakartaCatur MargaRizky NazarHürrem SultanSusu evaporasiBulanIndra BrotolarasBandar Udara Internasional Soekarno–HattaPartai Keadilan SejahteraSurinameIndonesia's Next Top Model (musim 2)Gelar kebangsawanan EropaAku Bukan UstazahMasjid NabawiKomisi XI Dewan Perwakilan Rakyat Republik IndonesiaIko BustomiWindah BasudaraBenjamin NetanyahuI Gusti Ngurah RaiPersebaya SurabayaSuzumeTurki28 MaretTim nasional sepak bola PrancisYesusAdi HidayatMasterChef Indonesia (musim 8)Ahmad LuthfiKembalinya Raden Kian Santang Season 3Perjanjian LamaPrimordialismeJohn Wick (film)IsraelTiara AndiniAgama🡆 More