Danau Mono: Danau di Amerika Serikat

Danau Mono (bahasa Inggris: Mono Lake) adalah sebuah danau yang terletak di negara bagian California, Amerika Serikat.

Danau ini terbentuk setidaknya 760.000 tahun yang lalu sebagai danau terminal di cekungan endorheik. Kurangnya outlet menyebabkan tingginya tingkat garam menumpuk di danau. Garam ini juga membuat air danau menjadi basa.

Danau Mono
Danau Mono: Danau di Amerika Serikat
Aerial photograph of Mono Lake
Danau Mono di California
Danau Mono
Danau Mono
Letak Damau Mono di California
LetakKabupaten Mono, California
Koordinat38°01′00″N 119°00′34″W / 38.0165908°N 119.0093116°W / 38.0165908; -119.0093116 119°00′34″W / 38.0165908°N 119.0093116°W / 38.0165908; -119.0093116
Aliran masuk utamaRush Creek, Lee Vining Creek, Mill Creek
Aliran keluar utamaEvaporasi
Wilayah tangkapan air2.030 km2 (780 sq mi)
Terletak di negaraAmerika Serikat
Panjang maksimal13 mi (21 km)
Lebar maksimal9,3 mi (15 km)
Area permukaan45.133 ekar (18.265 ha)
Kedalaman rata-rata57 ft (17 m)
Kedalaman maksimal159 ft (48 m)
Volume air2.970.000 acre.ft[convert: unit tak dikenal]
Ketinggian permukaan6.383 ft (1.946 m)
ReferensiUSGS GNIS: Danau Mono

Danau gurun ini memiliki ekosistem yang luar biasa produktif berdasarkan udang air asin yang tumbuh subur di perairannya, dan menyediakan habitat kritis bagi dua juta burung migrasi tahunan yang memakan udang dan lalat alkali (Ephydra hians).

Referensi

Pranala luar

Tags:

Amerika SerikatBahasa InggrisBasaCaliforniaDanau

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Agak LaenLionel MessiACF FiorentinaKasino daringErnando AriInggrisSumatera Selatan2024Rizky FebianTim nasional sepak bola U-23 Indonesia3 IndonesiaPiala Afrika U-23Perjanjian Roem-RoijenEThailandBantenMaruli SimanjuntakBristol Rovers F.C.Indonesian Idol (musim 10)Tito KarnavianHamengkubuwana XTaurus (astrologi)Luis SuárezKereta Api IndonesiaMalmö FFFC UtrechtBadan Intelijen Negara Republik IndonesiaChatGPTBarry PrimaKota PekanbaruHuria Kristen Batak ProtestanSistem 12 jamWitan SulaemanYesusPutri AyudyaDian SastrowardoyoKalimantan UtaraBulan (penanggalan)Putri Zulkifli HasanBermain korbanJawa BaratShin Tae-yongEgy Maulana VikriErling HaalandSunan KudusUniversitas IndonesiaKim Soo-hyunSandy WalshLiga 3 (Indonesia)SyiahSoedirmanDemokrasiIgnasius JonanAnunnakiLiga Champions UEFAProklamasi Kemerdekaan IndonesiaLin DanGereja Ortodoks TimurNicolas JacksonAustraliaPancasilaCivil War (film)Kesultanan DemakBayer 04 LeverkusenKarl MarxPersib BandungLucky AviantoTiara AndiniDjarumIt's Okay to Not Be OkayMajapahitSistem presidensialMerkuriusSufismeDaftar bendera negara di duniaGampang CuanSusilo Bambang YudhoyonoSistem imunKota Malang🡆 More