Biara Gelati: Gereja di Georgia

Biara Gelati (bahasa Georgia: გელათის მონასტერი) adalah sebuah biara dari abad pertengahan yang terletak di dekat Kutaisi di kawasan Imereti, Georgia barat.

Bangunan ini merupakan salah satu mahakarya dari Zaman Keemasan Georgia. Bangunan ini didirikan pada tahun 1106 oleh Raja Davit II dari Georgia.

Biara Gelati
გელათის მონასტერი
Biara Gelati: Gereja di Georgia
Biara Gelati
Agama
AfiliasiGereja Ortodoks Georgia
WilayahKaukasus
Lokasi
LokasiKutaisi, Provinsi Imereti (Mkhare), Georgia
Koordinat42°17′50″N 42°45′40″E / 42.2972°N 42.7611°E / 42.2972; 42.7611 42°45′40″E / 42.2972°N 42.7611°E / 42.2972; 42.7611
Arsitektur
TipeGeorgia
Dibangun olehDavit IV dari Georgia ("Davit sang Pembangun")
RampungGereja Perawan, 1106;
Gereja Santo George dan Santo Nikolas, abad ke-13

Pada tahun ini, biara ini diakui sebagai salah satu Situs Warisan Dunia UNESCO.

Biara ini menjadi tempat bersemayamnya jenazah raja dan ratu Georgia, termasuk jenazah pendirinya, Davit II.

Pranala luar

Tags:

Bahasa GeorgiaGeorgia (negara)ImeretiKutaisiZaman Keemasan Georgia

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Amanda ManopoNewJeansBank Rakyat IndonesiaChelsea F.C.Kota SurabayaDaftar presiden IndonesiaSamsungKonferensi Asia–AfrikaKota YogyakartaKristen progresifRamalan JayabayaMain Hoon NaSejarah komputerCut Nyak MeutiaSel sarafSumatera UtaraKota BatamJakarta Pertamina EnduroAgus SalimDaftar hari penting di IndonesiaYandexSistem 12 jamPersik KediriDanau TobaAsosiasi Sepak Bola KoreaPresiden IndonesiaKalimantan TimurLionel MessiDaftar film Indonesia tahun 2023Kejuaraan Eropa UEFA 2024PS Barito PuteraOrang MinangkabauAngka RomawiYoo Jae-hoonSejarah InternetSwansea City A.F.C.KelurahanUnsur kimiaAirHoliPertempuran Medan AreaSumber daya alamKalimantanPaskibrakaRafael StruickHamengkubuwana IXFreeport IndonesiaKomunikasiDekrit Presiden Republik Indonesia 1959AndaKejuaraan U-23 AFC 2016Reformasi Indonesia (1998–sekarang)DaftarLiga Champions UEFAArkhan FikriJenderal Besar (Indonesia)Wayang kulitSenam iramaWolverhampton Wanderers F.C.Gelar kebangsawanan JawaLiga Utama Inggris 2023–2024MyanmarSepak bola pada Olimpiade Musim Panas 2024DiskriminasiLuhut Binsar PandjaitanWismoyo ArismunandarSandy WalshDolar Amerika SerikatDaftar buah-buahan kulinerListyo Sigit PrabowoMahfud MDBilangan primaDemokrasiByeon Woo-seokDewa United F.C.FeyenoordNewcastle United F.C.C (bahasa pemrograman)Glenn Fredly🡆 More