Wiki Bahasa Latin

Wiki bahasa Latin (bahasa Latin: Vicipaedia Latina) adalah edisi Wikipedia dalam bahasa Latin, diciptakan pada Mei 2002.

edisi Wikipedia dalam bahasa Latin

Per April 2024, edisi ini memiliki 139.000 artikel. Meskipun semua konten utama dalam bahasa Latin, bahasa modern seperti Inggris, Italia, Prancis, Jerman atau Spanyol sering digunakan dalam diskusi, karena banyak pengguna menganggap ini lebih mudah.

Wiki bahasa Latin
The logo of Latin Wikipedia, an incomplete sphere made of large, white, jigsaw puzzle pieces. Each puzzle piece contains one glyph from a different writing system, with each glyph written in black. The Latin Wikipedia wordmark displays the name Vicipædia, written in all caps. The V and the A are the same height and both are taller than the other letters which are also all the same height.
Logo Wikipedia bahasa Latin, globe yang menampilkan glif dari berbagai sistem penulisan
Wikipedia Bahasa Latin
Halaman Utama Wikipedia bahasa Latin
URLla.wikipedia.org
TipeEnsiklopedia daring
Perdagangan ?Tidak
LangueLatin
Pengguna160
LisensiCreative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 3.0 Tanpa Adaptasi dan Lisensi Dokumentasi Bebas GNU
PemilikWiki Foundation
PembuatJimmy Wales
Service entry (en)Juni 2002
KeadaanAktif

Ahli Latin profesional mengamati perbaikan bertahap di ensiklopedia tersebut. Menurut Robert Gurval, ketua jurusan klasik UCLA, "artikel yang diberi label bagus nyatanya memang bagus," meskipun beberapa kontributor tidak menuliskan bahasa ini dengan sempurna. Wikipedia bahasa Latin merupakan edisi Wikipedia pertama yang ditulis dalam bahasa mati; kemudian disusul edisi lain seperti Wikipedia bahasa Slavia Gereja Kuno.

Rujukan

Pranala luar

Tags:

Bahasa InggrisBahasa ItaliaBahasa JermanBahasa LatinBahasa PrancisBahasa SpanyolPenggunaWikipedia

🔥 Trending searches on Wiki Bahasa Indonesia:

Liga Profesional SaudiDSumatera BaratPerang Dunia IRCTI+SakuraPapua NuginiRANS Nusantara FCPersebaya SurabayaTim nasional sepak bola IndonesiaTiongkokOnadio LeonardoTaurus (astrologi)Gerakan 30 SeptemberCerezo OsakaDinosaurusThe Humanity BureauBidadari SurgamuDaftar simbol matematikaBitcoinRodri HernándezHalaman UtamaUniversitas OxfordAghniny HaqueMesin slotRupiahIstighfarKota MalangStoikismeZona waktu IndonesiaTommy SoehartoNomor telepon di IndonesiaFußball-BundesligaLiga Champions UEFA 2012–2013Margarito KamisKereta Api IndonesiaHappy SalmaXHamsterFinal Liga Champions UEFA 2024MagisterPertempuran SurabayaLiga 1 (Indonesia)Daftar bendera negara di duniaAdiguna SutowoKota SurakartaKualifikasi Piala Asia Futsal AFC 2024ParineetiiJGerakan Aceh MerdekaTentara Nasional IndonesiaNagita SlavinaBryan DomaniKalender HijriahInternetLoverly RunnerDaftar suku MinangkabauAgus Gumiwang KartasasmitaLiga Champions UEFAGunung GedeBatikJourdy PranataNikita WillyRadja NainggolanFIFANurra DatauIndonesiaAhmad YaniVideo viralMeterManusiaMesirKesultanan AcehTaylor SwiftYandex SearchBahasa JawaDaftar stasiun televisi di IndonesiaS🡆 More